Modus Penipuan Melalui SMS Terkait

Modus Penipuan Melalui SMS Terkait

Terkait Penipuan melalui SMS / Pesan singkat dari Contact Person 081285340999 yang mengatasnamakan DITJEN DIKTI dengan perihal undangan "Seminar Nasional" pada tanggal 06-07 Desember 2014 yang bertempat di hotel Arya Duta Jakarta .

 

Diharapkan agar Direktur Poltekkes Kemenkes beserta jajarannya untuk waspada dan berhati hati terhadap modus penipuan seperti ini. dan dihimbau untuk melakukan konfirmasi ulang ke unit kerja terkait di Badan PPSDM ataupun unit unit kerja terkait lainya.

 

Atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih.

 

Informasi ini disiarkan oleh Bagian Hukormas, Sekretariat Badan PPSDM Kesehatan Kementerian Kesehatan RI. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi nomor telepon : 021-7245517-72797302, faks: 021-7398852 atau alamat e-mail : bppsdmk@yahoo.co.id, humas_bppsdmk@yahoo.com

 

Bagikan